Bluetooth Tidak Bisa Connect ke Mobil padahal Hp Baru? Ini Tipsnya

Menghubungkan ponsel baru ke sistem bluetooth di mobil bisa menjadi pengalaman yang sedikit mendebarkan. Sebab, tidak jarang Anda menghadapi masalah di mana bluetooth tidak bisa connect ke mobil.
Ini bisa sangat menjengkelkan, terutama jika Anda mengandalkan koneksi bluetooth untuk memutar musik atau menerima panggilan saat berkendara. Berikut adalah beberapa tips yang bisa Anda coba untuk mengatasi masalah koneksi ini.
Lakukan Ini Jika bluetooth Tidak Bisa Connect ke Mobil
Menghubungkan koneksi bluetooth ke mobil memang butuh kesabaran. Terutama apabila menggunakan device baru, yang tools-nya berbeda dengan yang lama.
Ini adalah langkah yang bisa Anda lakukan untuk menghubungkan koneksi bluetooth dengan mobil:
-
Periksa Kompatibilitas Bluetooth