Mobil Serbaguna untuk Beragam Hobi, Bagian Ini Sering Terlupakan
Banyak orang menunda pemeriksaan karena merasa masih aman. Padahal, komponen seperti shock absorber, bushing, tie rod, dan ball joint bisa aus tanpa disadari.
Untuk Anda yang rutin menggunakannya demi aktivitas hobi dan mobil, pengecekan kaki-kaki sebaiknya jadi agenda rutin.
-
Seluruh Komponen Rem
Semakin berat muatan, semakin besar kerja sistem pengereman. Banyak orang rajin ganti kampas rem tapi lupa mengecek minyak rem.
Padahal kualitas minyak rem menurun seiring waktu, dan ini bisa membuat pedal terasa “dalam” atau pengereman kurang responsif.
Sebelum road trip, cek rem menjadi langkah penting. Kalau terdengar suara decit atau mobil butuh jarak lebih panjang untuk berhenti, jangan tunda pemeriksaan.
-
Ban